Senin, 09 Februari 2009

membuat google search

Pada postingan kali ini Tips dan Trik Blog akan memberikan “tips modifikasi” atau kustomasi atas kotak pencarian Google yang mana penempatannya pada side bar blog telah diposting pada edisi lalu.

Kustomasi yang bisa kita lakukan dari pencarian tersebut adalah,

menghilangkan banner Google,

mengganti banner Google baik dengan banner lainnya atau dengan teks,

mengganti teks “google search” dengan teks yang kita inginkan.

Menambah lebar kotak (table)

Pada edisi yang lalu telah diketengahkan cara menempatkan kotak pencarian ini maka pada postingan ini hanya diberikan tips kustomasinya.

Script originalnya adalah sebagai berikut.

&lt:center>

http://www.google.com/search>

#FFFFFF”>

http://www.google.com/>

border=”0″ ALT=”Google” align=”absmiddle”>

Google Search“>

&lt>/td>

Contoh yang dapat dikustomasi,

Warna kotak, dilakukan dengan mengganti kode html warna yang ada (ditandai dengan warna biru) dengan kode html warna yang diinginkan.

Banner Google dapat diganti banner lainnya dengan cara mengganti kode html banner Google (ditandai dengan warna merah) dengan kode html banner milik kita atau bisa menggantinya dengan teks atau bahkan menghilangkannya.

Teks ‘Google Search” (ditandai dengan warna biru) dapat diganti dengan teks sesuai dengan keinginan kita.

Menambah lebar kotak (table) dengan mengubah “size”nya.

TIPS DAN TRIK BLOG akan memberi contoh sederhana kustomasi tersebut.

Background diganti dengan warna hijau (#008000). Untuk kode html warna bisa dilihat di sini atau di sini.

Banner Google diganti dengan teks “Masukkan Keyword”

Teks “Google Search” diganti dengan teks “Pencarian dengan Google”

Lebar kotak (table) diubah menjadi 30

Tidak ada komentar:

Posting Komentar